Jumat, 02 Desember 2016

tugas interpretasi citra



JUDUL:
Identifikasi dan klasifikasi visual objek liputan lahan pantai pada citra google earth dengan ketinggian 750-1000 m dan 4500-7000 m
TUJUAN:
1.    Mengetahui penggunaan unsure dan teknik interpretas icitra visual
2.    Mengetahui kenampakan obyek citra
3.    Mengidentifikasi jenis dan macam obyek dengan teknik interpretasi citra visual
4.    Mampu membedakan kenampakan dan karakteristik masing–masing obyek yang terekam dalam citra (foto udara)
5.    Mengklasifikasikan obyek sesuai kenampakan obyek berdasarkan karakteristik dan level ketinggian mata
BAHAN:
1.    Foto citra satelit berbagai jenis dan skala
2.    Citra visual

DASAR TEORI:
Interpretasi citra merupakan kegiatan mengkaji foto udara atau cita dengan maksud untuk mengidentifikasi objek dan menilai arti pentingnya obyek tersebut.didalam intepretasi citra, penafsiran citra mengkaji citra dan berupaya melalui proses penalaran untuk mendeteksi, mengidentifikasi dan menilai arti petingnya obyek yang tegamba pada citra. Dengan kata lain maka penafsiran citra berupaya untuk mengenali onyek yang tergambar pada citra. Dan menerjemahkannya kedalam disiplin ilmu tertentu seperti geologi, geografi, ekologi dan disiplin ilmu lainnya. Interpretasi citra adalah kegiatan mengidentifikasi objek melalui citra inderaja.



                                         Citra google earth pada ketinggian 750-1000 m


                                 


 











Pembahasan
UNSUR INTERPRETASI
no
RONA
UKURAN
TEKSTUR
POLA
BAYANGAN
1
sedikitberawan
820 m
1. lahanhutancampurankasar
1. pemukiman teratur lurus
   -


2. lautan kasar
2. hutan campuran rapat






2
tidakgelap
4,08 km
1.lahan hutan campuran kasar
 hutancampuransangatrapat
sedikit


2. lautan halus




SITUS
ASOSIASI
DENTIFIKASI OBYEK
bentuk
Pemukiman memanjang pada garis jalan
              -

Tidak beraturan







Hutan campuran sangat rapat/padat
Dominan daratan
Tidak jelas
Tidak beraturan





Kesimpulan :
Interpretasi citra merupakan kegiatan mengidentifikasi objek melalui citra inderaja.kegiatan ini merupakan bagian terpenting dalam inderaja.karena tanpa dikenali objek yang ada dicitra kita tidak dapat melakukan kegitan apa-apa terhadap citra tersebut.
untuk dapat mengidentifikasi obyek melalui citra perlu dibantu dengan unsur-unsur interpertasi yag terdiri dari rona/warna,bentuk,ukuran,tekstur,pola,bayangan,situs dan asosiasi  dan Teknik interpretasi citra yang meliputi antara lain :Data acuan,Kunci interpretasi citra,Penanganan data,Pengamatan stereoskopik,Metode pengkajian dan Konsep multi yang merupakan salah satu keunggulan data penginderaan jauh.